Wash Bag ultralight dari Naturehike yang menggunakan material 20D Waterproof Nylon memiliki 1 ruang penyimpanan utama dan 3 kantong kecil beresleting untuk keperluan perlengkapan mandi kalian! Dinding yang tebal di bagian dalam untuk menjaga barang bawaan dari benturan dan 2 buah handle di sisi kanan dan kiri untuk memudahkan saat digantung
Merek | Naturehike |
Model No. | NH15X008-S |
Kategori | Wash Bag |
Warna | Hijau, Hitam, Orange |
Material | 92% Nylon, 5% Silicone, 3% PU |
Dimensi | 20 x 12 x 12cm |
Berat | 57gr |
Isi Paket | 1x Wash Bag |
Fitur Produk :
*Material 20D Waterproof SilNylon
*Ruang penyimpanan yang besar dan terorganisir
*Pouch di bagian dalam terbuat dari mesh elastis
*Menggunakan SBS Resleting dilengkapi dengan seal agar tidak masuk air dan mencegah cairan keluar dari dalam wash bag
*2 handle di sisi kanan dan kiri untuk memudahkan menggantung wash bag dimana saja
*Jahitan yang kuat, rapi, dan bahan yang tidak mudah sobek
*Cocok digunakan pada saat travelling, menginap, perjalanan jauh, camping, dll
The first distributor of outdoor equipment formed since 2016 in Indonesia that brings quality and unique outdoor equipment with the best service
Sign up for our newsletter and be the first to know about coupons and special promotions.
© 2023, Hike n Run Powered by Shopify